Implementasi Aplikasi Penentuan Penggunaan Kendaraan Mobil Kantor Menggunakan Metode Naive Bayes Pada PT. Graha Technosoft Informatika | Yulianti | JI-Tech

Implementasi Aplikasi Penentuan Penggunaan Kendaraan Mobil Kantor Menggunakan Metode Naive Bayes Pada PT. Graha Technosoft Informatika

Susana Dwi Yulianti, Mohammad Tofan Wijaya

Abstract


Di PT. Graha Technosoft Informatika setiap karyawan yang ingin menggunakan kendaraan mobil
kantor wajib melakukan pengajuan kepada bagian HRD minimal sehari sebelum penggunaan. Pengajuan
untuk menggunakan kendaraan mobil kantor masih belum dapat di akses secara online sehingga proses
penyampaian informasi menyita banyak waktu. Hal ini memperbesar kemungkinan terjadinya Human
Error dalam penyampaian informasi sehingga informasi yang disajikan menjadi tidak akurat.
Pembuatan aplikasi penentuan pengajuan kendaraan mobil ini menggunakan metode
pengembangan waterfall dan metode Naive Bayes. Metode waterfall mempunyai lagkah-langkah yaitu
analisa, design, coding dan testing, penerapan, dan pemeliharaan. Metode Naive Bayes digunakan untuk
menentukan mobil mana yang sering digunakan. Aplikasi penentuan pengajuan kendaraan mobil ini akan
dibuat menggunakan bahasa pemograman C# (dibaca: C Sharp) ASP .NET dan DBMS (Database
Management System) Microsoft SQL Server.
Aplikasi yang telah dibangun ini diharapkan dapat melakukan pengajuan kendaraan kantor dimana
saja. Diharapkan pula, proses pengajuan kendaraan kantor dapat dilakukan dengan cepat dan
meminimalisir komunikasi verbal.


Keywords


Pengajuan, Mobil, Kendaraan, Aplikasi, Naive Bayes

Full Text:

PDF

References


Henderi. (2008). Unified Modelling Language. Tangerang: Raharja Enrichment Centre. (REC).

Herlawati dan Widodo. (2011). Menggunakan UML. Pengertian SQL Server Menurut Para Ahli. (2008). Retrieved from jelajahinternet:

Olson dan Delen. (2008). Advance Data Mining Techniques. Berlin: Springer Verlag.

Pressman, Roger S. (2010). Software Engineering: A Hermawati, Fajar Astuti. (2013). Data Mining. Yogyakarta: ANDI.

Joko Susilo, Muhammad. (2007). Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Manajemen Pelaksanaan dan Kesiapan Sekolah

Menyongsongnya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Kusumo, A. S. (2007). ASP.NET 2.0 dengan VB 2005. In ASP.NET 2.0 dengan VB 2005. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Nugroho, Adi. (2010). Rekayasa Perangkat Lunak Berbasis Objek dengan Metode USDP. Yogyakarta: ANDI.

Olson dan Dele. (2008). Advance Data Mining Techniques. Berlin: Springer Verlag.

Pengertian SQL Server Menurut Para Ahli. (2008). Retrieved from jelajahinternet: http://www.jelajahinternet.com/2014/04/apa-

itu-sql-server.html.

Pressman, Roger S. (2010). Software Engineering: A Practinioner’s approach (7th ed). New York: McGraw-Hill.

Practinioner’s approach (7th ed). New York: McGraw-Hill.

Pressman, Roger S. (1997). Software Engineering: A Practioner’s Approach. Diterjemahkan oleh Harnaningrum. 2002. Yogyakarta: ANDI.

Rosa A.S dan M.Shalahuddin. (2015). Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika Bandung.

Sutanta, Edhy. (2011). Basis Data Dalam Tinjauan Konseptual. Yogyakarta: ANDI.

Yuhefizar. (2012). CMM Website Interaktif MCMS Joomla (CMS). Jakarta: Gramedia.


Statistik Artikel

Abstract views : 0 times
PDF - 5 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 JI-Tech

Jurnal JI-Tech

Jurnal Ilmiah STTI NIIT

Jl. Asem II No.22, RT.11/RW.5,
Cipete Sel., Kec. Cilandak,
Kota Jakarta Selatan,
Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12410
Phone: (021) 7515870


Free counters!